Pentagon telah merilis video latihan koreografi untuk lagu “Fantasystic”.
“Fantasystic” adalah salah lagu dari album mini ke-9 ‘SUM(M: ER)’, yang menampilkan lagu utama “Humph!”.
Dalam video latihan di bawah ini, anggota Pentagon tampil dalam balutan pakaian musim panas. Mereka menari sambil menggunakan pelampung unik sebagai properti mereka.