Published 14.38 by Unknown

Kyuhyun Super Junior Menikmati ‘That Spring, The Wind Blows ‘

chokyu-twitter
What KPOP - Kyuhyun Super Junior membuat penggemar tertawa atas parodi pintar yang dia lakukan sendiri.
Pada tanggal 4 Mei, Kyuhyun mengunggah foto yang sangat tampan ketika menikmati pemandangan hijau. Dia tampak begitu tenang dan santai saat ia mengangkat kepalanya ke langit. Ini menarik perhatian sampai dia menulis judul, "Pemulihan setelah waktu yang lama ~ ~ ~ ~  'that spring, the wind blows '^^".
Ia mengubah judul melodrama populer  "That Winter, The Wind Blows", dan mengubah musim dingin menjadi musim semi.
Fans berkomentar, "Kau begitu pintar!!", "Kyuhyun kau begitu lucu!", "Kau membuatku tertawa, tapi kau tampak begitu tampan di sana."
Sementara itu, Super Junior saat ini sedang beristirahat selama satu bulan setelah menyelesaikan Super Show 5 di Amerika selatan

Source: dkpopnews
indotrans: pinandi@whatkpop.blogspot.com